Bruxism

Merupakan kebiasaan menggertakan gigi tanpa tujuan fungsional, biasanya pada saat tidur malam hari Kalau pada siang hari disebut bruxomania.

Etiologi:

  • Stress psikologis.
  • Occlusal interference.

Tampilan klinis:

  • Faset/ aus pada permukaan oklusal gigi geligi.
  • Hipertrofi ototmastikasi.
  • Sakit otot pada saat bangun pagi.
  • TMD.
  • Fraktur gigi dan restorasi serta kegoyangan gigi.

Diagnosis:

  • Riwayat pasien dan pemeriksaan klinis.
  • Kontak prematur dicek dengan articulating papers.
  • Pemeriksaan electro-myographic akan nampak hiperaktif otot mastikasi.

Perawatan:

  • Hilangkan stress.
  • Occlusal adjustment untuk menghilangkan kontak prematur.
  • Night guard.